Langsung ke konten utama

Informasi Lengkap CPNS 2019 di BPOM, Penempatan Pusat hingga Daerah

Pelaksanaan seleksi CPNS pada 2017. Pelaksanaan seleksi CPNS pada 2017.
Badan Pengawas Obat dan Makanan ( BPOM) mengumumkan formasi di lembaga tersebut dalam seleksi Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) 2019.
Pengumuman tersebut disampaikan sesuai nomor KP.02.02.2.242.11.19. 3803 tentang Penerimaan CPNS BPOM tahun anggaran 2019.
Pada penerimaan CPNS 2019, mereka yang lolos akan ditempat di 6 zona, yaitu:
  1. Badan POM Pusat
  2. BB/BPOM: Medan, Padang, Pekanbaru, Banda Aceh, Batam, Bandar Lampung, Palembang, Jambi, Bengkulu, Pangkalpinang.
  3. BB/BPOM: Surabaya, Semarang, Bandung, Jakarta, Serang.
  4. BB/BPOM: Pontianak, Banjarmasin, Samarinda, Palangkaraya.
  5. BB/BPOM: Makassar, Kendari, Palu, Manado, Gorontalo, Sofifi, Mamuju.
  6. BB/BPOM: Denpasar, Mataram, Jayapura, Kupang, Ambon, Manokwari.
Adapun rincian formasinya:
  • Pengawas Farmasi dan Makanan Ahli Pertama 73 formasi.
  • Analis Kebijakan Ahli Pertama 8 formasi
  • Analis Anggaran ahli Pertama 15 formasi
  • Analis Kepegawaian Ahli Pertama 12 formasi
  • Analis Kepegawaian Pelaksana/Terampil 6 formasi
  • Analis Pengelolaan Keuangan APBN Ahli Pertama 17 formasi
  • Arsiparis Ahli Pertama 18 formasi
  • Arsiparis Pelaksana / Terampil 21 formasi
  • Assessor SDM Aparatur Ahli Pertama 1 formasi
  • Auditor Ahli Pertama 2 formasi
  • Auditor Kepegawaian Ahli Pertama 2 formasi
  • Pengelola Pengadaan Barang/Jasa Ahli Pertama 7 formasi
  • Perancang Peraturan Perundang-undangan Ahli Pertama 1 formasi
  • Perencana Ahli Pertama 5 formasi
  • Pranata Humas Ahli Pertama 1 formasi
  • Pranata Komputer Ahli Pertama 6 formasi
  • Pranata Komputer Pelaksana/ Terampil 11 formasi
  • Analis Barang Milik Negara 9 formasi
  • Penata Laksana Barang 13 formasi
  • Pranata Keuangan APBN Pelaksana/ Terampil 42 formasi
  • Pengelola Bantuan Hukum 1 formasi
  • Petugas Protokol 1 formasi
  • Pranata Barang dan Jasa 1 formasi
  • Pengadministrasian Keuangan 3 formasi
  • Statistik Ahli Pertama 1 formasi

Klasifikasi pendidikan

Bagi Anda yang berminat, penting untuk mengetahui klasifikasi pendidikan calon pelamar pada CPNS 2019 di BPOM. Berikut rinciannya:

D-III

D-III Administrasi
D-III Akuntansi
D-III Bahasa Inggris
D-III Ekonomi
D-III Kearsipan
D-III Keperpustakaan
D-III Komputer Akuntansi
D-III Komunikasi
D-III Manajemen
D-III Teknik Informatika

S-1

S-1 Administrasi
S-1 Administrasi Negara
S-1 Administrasi Publik
S-1 Akuntansi
S-1 Biologi
S-1 Bioteknologi
S-1 Ekonomi
S-1 Ekonomi Pembangunan
S-1 Farmasi
S-1 Hukum
S-1 Ilmu Komunikasi
S-1 Kearsipan / D IV Kearsipan
S-1 Kesehatan Masyarakat
S-1 Kimia
S-1 Komunikasi
S-1 Manajemen
S-1 Manajemen Komunikasi
S-1 Manajemen SDM
S-1 Sosial
S-1 Sosial Politik
S-1 Statistik
S-1 Teknik Informastika
S-1 Teknik Komputer
S-1 Teknik Sipil
S-1 Teknologi Pangan

S-2

S-2 Profesi Psikologi
S-2 Profesi Psikologi Industri Organisasi.

Komentar

Postingan populer dari blog ini

LUBANG HITAM

   Bagaimana lubang hitam bisa menarik cahaya padahal cahaya bukanlah benda fisik? - Will, usia 8 tahun, Victoria Pertanyaan yang sangat bagus, Will! Saya juga bertanya-tanya tentang hal ini ketika saya mulai mempelajari keajaiban fisika. Untuk menjawabnya, pertama-tama kita harus menjelaskan tiga hal: 1) apa itu cahaya, 2) apa itu gravitasi, dan 3) apa itu lubang hitam? 1) Apa itu cahaya? Cahaya hanyalah sebuah jenis energi yang merambat di ruang angkasa. Ada banyak jenis cahaya yang tidak bisa kita lihat secara fisik, tapi bisa kita deteksi dan bahkan kita gunakan. Sebagai contoh, sinar ultraviolet yang berasal dari Matahari adalah alasan mengapa kita harus memakai tabir surya–agar cahayanya tidak melukai kulit kita. Spektrum elektromagnetik mencakup semua jenis radiasi elektromagnetik - yaitu energi. Bagian di tengah dengan pelangi dan simbol matahari di atasnya menandakan cahaya tampak.   Shutterstock Penting bagi kita untuk mengingat bahwa meskipun cahaya tidak memiliki massa, cah

Mengapa Orang Indonesia Mulai Ogah Beli Hape Samsung?

Samsung Galaxy M30s Segera Masuk Indonesia, Harganya? () Analis Pasar IDC Indonesia Risky Febrian mengungkap alasan merosotnya pamor Samsung di Indonesia pada kuartal 3 2019 (Q3 2019 antara Juli-September 2019). Menurut Risky, Oppo dan Vivo bisa menyalip pengapalan perusahaan asal Korea Selatan itu lantaran Samsung terlalu terburu-buru meluncurkan ponsel seri As. Seri As adalah versi perpanjangan dari Samsung Galaxy A yang sudah meluncur sejak awal tahun. Samsung Galaxy A10s dan A20s adalah contoh dari seri tersebut. "Seri As yang diluncurkan kuartal ketiga ini memang membawa fitur-fitur yang up-to-date, namun upgrade seri As dianggap terlalu cepat dan peningkatan spesifikasi yang dilakukan tidak terlalu jauh," ujarnya. Menurut data yang dikumpulkan IDC, Samsung melorot ke posisi 3 disalip oleh Oppo yang menempati posisi pertama dan Vivo di tempat kedua pada Q3 2019. Sementara Xiaomi menempati posisi empat dan Realme menguntit di posisi lima. Hal ini terun

PNS Jadi Incaran, Berapa Sih Gajinya?

Penerimaan calon pegawai negeri sipil (CPNS) 2019 telah dibuka sejak 11 November 2019 dan akan berlangsung hingga 24 November 2019. Tahun ini, berdasarkan data dari Badan Kepegawaian Nasional (BKN), formasi CPNS 2019 berjumlah 196.682 formasi. Rinciannya, 37.425 formasi di instansi pusat dan 159.257 di instansi daerah. Tiga formasi besar yang dibutuhkan pada penerimaan CPNS kali ini adalah guru dengan 63.324 formasi, tenaga kesehatan dengan 31.756 formasi, dan teknis fungsional sebanyak 23.660 formasi. Rekrutmen CPNS selalu jadi incaran karena berbagai alasan. Selalu jadi incaran, sebenarnya berapa sih gaji PNS? Rincian gaji pokok PNS Informasi seputar gaji pokok PNS tertuang dalam Peraturan Pemerintah Republik Indonesia Nomor 15 Tahun 2019 tentang Perubahan Kedelapan Belas Atas Peraturan Pemerintah Nomor 7 Tahun 1007 tentang Peraturan Gaji Pegawai Negeri Sipil. Dalam peraturan itu disebutkan rincian gaji pokok PNS sebagai berikut: Golongan I Golongan I-A s